Lika Liku Alfinatun Nahdoh dalam Meraih Hafalan Terbaik Nadzom Alfiyah Ibnu Malik
Nadzom Alfiyah Ibnu Malik merupakan kurikulum wajib yang dihafalkan santri Madrasah Diniyah (Madin) Putri Al-Mahrusiyah, Nadzom berjumlah 1002 bait ini dihafalkan selama tiga tahun, ditingkatan Aliyah Madin. Nah tepat di kelas 3 Aliyah alias tamatan, akan diadakan festifal, dimana ketajaman menghafal 1002 Bait ini diadu dengan peserta pilihan dan rekomendasi. Sampai terpilihlah satu peserta terbaik […]