web analytics

Pondok Lirboyo

Tekad | Puisi

Entahlah… tubuh ini Selalu optimis tuk berbuat menyatu dengan otak jadi kata semangat disetiap detikpun perjuangan selalu berat Siapa yang tau? kulakukan dengan tepat   Kata demi kata keluar dari mulut mereka membuat hatiku sakit hampir menderita tapi, tuk apa kulakukan ini semua Sika pada akhirnya menyerah begitu saja ku bertekad selalu melakukan apa saja […]

Rumus Barokah; Kunci dan Langkah

“Al Barokah La Tujadu illa Bil Jiddi Wal Harokah” -KH. Reza Ahmad Zahid Maqolah diatas menjadi salah satu kalimat nasihat untuk membangkitkan semangat para santri dalam berlomba mendapatkan keberkahan. Sebagai warga aktif pondok pesantren keberkahan menempati kasta tertinggi perihal target capaian. Barokah diartikan sebagai “Ziyadatul khoir ‘ala kulli syai’in” yakni bertambahnya kebaikan atas segala sesuatu. […]

Keseruan Bertukar Kado Di Asrama Almahda, Sebagai Perayaan 10 Muharrom, Hari Kasih Sayang

Kediri, Elmahrusy Media. (19/ 07) Malam. Pondok Pesantren HM Al-Mahrusiyah II mengadakan acara tukar kado sebagai salah satu bentuk perayaan hari kasih sayang.  Suara riuh para santri membloked seluruh penjuru asrama. Keceriaan dan kebahagiaan terpancar dari semua wajah para santri yang hadir pada acara sweet muharrom malam ini, dengan tampilan yang tidak kalah sweet, karena […]

KH. Marzuqi Dahlan, Figur Kiai Alim Pondok Lirboyo

KH. Marzuqi Dahlan, Sosok Kiai yang bersahaja, memiliki ilmu yang mendalam, sikapnya selalu tenang, tawadhu’, dan selalu sederhana dalam menjalani rutinitas kehidupannya. beliau merupakan generasi penerus pengasuh Pondok Pesantren Lirboyo, Kota Kediri. bersama KH. Mahrus Aly, KH Marzuqi telah menanamkan kepada keturunanannya beserta santri-santri untuk menjadikan Pondok Lirboyo hingga telah mencapai kemajuan yang begitu luar […]

Gus Melvien: Haflah Akhirussanah Bukanlah Momen Untuk Berhenti Belajar

“Haflah Akhirusanah bukanlah satu momen berhentinya kalian semua para santri untuk belajar, walaupun telah selesai menyelesaikan tingkatan di pendidikannya di Yayasan Al-Mahrusiyah,” Tutur Gus Iing. Beliau menambahkan tentang pentingnya seorang santri agar selalu menikmati semasa belajar di Pondok Pesantren “Orang yang mengatakan sudahlah selesai sekolah saya, menjadi ciri-ciri orang yang tidak menikmati ketika belajar ilmu […]

Haul Almarhum Almaghfurlah KH. Abdul Karim: Kisah Beliau Mencari Ilmu Dengan Penuh Masyaqqah

Kediri, Elmahrusy Media. Minggu (31/03) sore, bertepatan pada tanggal 21 Ramadhan 1445 H Haul Al-Marhum Al-Maghfurlah KH. Abdul Karim wa Zaujatihi wa Dzurriyatihima digelar. Seluruh hadirin dengan khusyu’ mengikuti prosesi acara hingga selesai. Dimulai dengan pembacaan surat yasin yang dipimpin oleh KH. An’im Falahudin Mahrus kemudian tahlil serta kalimat toyibah oleh KH. Nurul Huda Ahmad. Sedangkan […]

KH. Mas’ud Adnan Sebut Pentingnya Menulis dan Berjunalistik

Aktivis Jurnalistik Nahdlatul Ulama, KH Masud Adnan berkesempatan mengisi materi di forum MPJ FEST 22, beliau menjelaskan beberapa hal yang berkaitan dengan jurnalistik dan tulis menulis, ia menuturkan betapa pentingnya seorang santri untuk membiasakan menulis, karena menulis merupakan tradisi suci para ulama zaman dahulu, “Saya sangat mengapresiasi terhadap apa yang telah dilakukan oleh temen-temen media […]

Peran KH Mahrus Aly dan Pekik Kemerdekaan RI

Pondok Lirboyo dan Pekik Kemerdekaan RI Sejak zaman prakemerdekaan, KH. Mahrus Aly termasuk salah seorang di antara sekian banyak pejuang yang tak pernah absen mengabdikan diri pada Republik tercinta ini. Ketika Jepang berkuasa, Kiai Mahrus Aly pernah menjadi anggota Kamikaze (tentara berani mati). Hal ini dilakukan untuk menimba ilmu dari penjajah, yang nanti bisa digunakan […]

Trik agar mudah menghapal dan memahami pelajaran

Bagi kalian kaum santri, Ketika menghadapi kebingungan akan hafalan yang tak kunjung hapal, susah dalam memahami suatu redaksi dalam buku maupun kitab. Merasa meski telah belajar dan ngelalar kok hasilnya sama saja, tidak menuai kemajuan. Kalian bisa melakukan beberapa hal berikut: Perbaiki adab dalam belajar Point ini mengajarkan untuk memuliakan ilmu yang tengah kita tekuni. […]

KH Dimyati Rois Sang Penemu Bakat KH Kafabihi Mahrus

Kiai besar yang alim dan mubalig yang ulung serta negarawan yang handal, itulah cerminan Mbah Dim. seperti yang telah kita ketahui, beliau pernah mondok di Lirboyo. “Sekitar tahun 1960 M. Saya berangkat mondok ke Lirboyo. Yang Kedua saya berangkat kesana pada tahun 1970 M. Pada waktu itu saya ikut mengaji cuma sebentar”. Kenang Mbah Dim […]

AD PLACEMENT