Gertak Rindu
Bila kemelut mendung hitam sudah tiba, itu berarti pertanda hujan akan runtuh ke bumi Bila warna langit telah berubah karena senja, itu berarti sang surya telah tidur di ufuk barat Bila ribuan bintang telah muncul dengan sinar eloknya, itu berarti malam tenang telah tiba Bila bunga warna-warni mulai mekar dengan cantiknya, itu berarti pertanda musim […]